Cara mudah merawat charger handphone

on Rabu, 11 Januari 2012 | 0 Comment

Saya akan coba berbagi dengan sobat cara mudah merawat charger handphone sobat. Yang saya yakin sobat juga sudah pernah mebacabanya, tapiu gak salah khan saya coba mengulangi lagi...hehhehe


  1. Perhatikan jenis baterai handphone sobat, karena perbedaan jenis baterai tersebut maka proses charging yang benar juga berbeda ! 
  2. Perhatikan kestabilan tegangan listrik , hal ini akan berpengaruh pada kondisi charger ! 
  3. Perhatikan kontak listriknya, kalau sudah dol atau bergoyang lebih baik jangan dipergunakan, hal ini menyebabkan charger mati total ! 
  4. Gunakan charger original selain tahan lama handphone anda akan terhindar dari kerusakan-kerusakan. 
  5. Jangan terlalu lama meninggalkan baterai pada chargernya itu akan menimbulkan memori efek ! 
  6. Gunakan charger berteknologi solar , selain hemat listrik , handphone anda tidak mudah rusak ! meskipun mahal tetapi handphone anda akan terawat optimal !

Demikianlah tips singkat dari saya, yang mungkin sobat juga sudah lebih mengetahuinya. Semoga bermanfaat.


Labels:



Leave A Comment:

Entri Populer

Copyright © Wow Cantik.